Jumat, 21 September 2012

anak laut kampung nelayan sui kunyit








Anak anak laut
Berdiri di derasnya hempasan ombang dan hembusan angin, tidak ada masalah bagi mereka, sebut saja anak anak laut,  melalui titian sebatang tiang diantara gaungan ombang dan teriknya panas yang membakar kulit iu adalah makan sehari hari yang harus di lalui, mereka anak anak laut yang pemberani dari sui kunyit, membentang di luasnya hambaran air untung menggenggam  puluhan bahkan ratusan kilo udang untuk di jual ke berbagai kota, melalui alat yang di sebut togok yang terbuat dari batang pohon nibung, pohon pinang, bambu dan pohonlainya yang lurus serta balutan tali yang mencengkram kerang bahan bahan terssebut untuk mengatasi goncangan ombang dan hembusan angin

Tidak ada komentar:

Posting Komentar